Stories

Mengenal Jenis-Jenis Bed Frame

Tamplet type of bed frame

Kamar tidur menjadi salah satu bagian terpenting di setiap hunian. Bagaimana tidak, di kamar tidur kamu bisa beristirahat dengan tenang dan nyaman di atas kasur yang empuk setelah melakukan berbagai kegiatan seharian. Pemilihan kasur pun bisa sangat memengaruhi kualitas dan waktu istirahatmu karena kalau sampai salah memilih, kamu malah merasa tidak nyaman dan tidak betah berlama-lama di kamar tidur.

Bukan hanya kasur saja, kerangka tempat tidur atau ranjang pun menjadi salah satu bagian furnitur yang juga bisa mempengaruhi kenyamananmu.

Untuk itu, tanganketiga memiliki referensi jenis-jenis bed frame dan produknya sesuai kebutuhan kamu, yuk disimak!

1. Dipan Besi

dghfcscx sghcfxds  hdsfc j 25124656 22530866 87ae 4ac7 bccd c9d8ebf8f490 2048 2048 dad7b232 9c83 4298 a2b8 9008cd5eba9e 25124656 0e5ac412 8fda 4921 b2d8 cb5201c28d4d 2048 2048

Rangka ranjang besi yang kokoh mampu menunjang kasur yang berbobot cukup berat sehingga tidak perlu khawatir ranjang jebol. Dengan menggunakan ranjang besi , tempat tidurmu tidak akan mudah bergoyang saat kamu sedang tidur.

Usia ranjang besi bisa dipastikan lebih tahan lama dibandingkan dengan jenis ranjang dari material lainnya, misalnya ranjang kayu. Hal ini dikarenakan material utama ranjang besi  adalah jenis besi atau logam yang umumnya berusia lama karena material logam lebih mudah beradaptasi dengan cuaca dibandingkan kayu.

Tidak ada juga istilah lapuk untuk ranjang besi. Dengan demikian, usia ranjang besi bahkan bisa mencapai puluhan tahun. Jika ranjang besi lebih awet, kamu pun bisa lebih menghemat biaya. Dengan demikian, dana yang ada bisa kamu gunakan untuk membeli furnitur lainnya.

Ditanganketiga jenis dipan besi ada, Egiyenes bed frame, Sasyil bed frame, Qubic bed frame,Qubic bed frame II,  Brilli bed frame dan paling diminati yaitu Issa bed frame.

2. Dipan Kayu

c8fbd5fd 5f40 4e8a b272 a0443952c65f 25124656 72d39724 7fc0 4d71 a70e 8f505b977151 2048 2048 25124656 ad261522 1364 4723 b1bd c54e27c08776 2048 2048 25124656 9a6c8055 eb94 488f b327 a149374e66eb 2048 2048 25124656 33fe0d5e bc8d 422b 8a68 39f0679ba19b 2048 2048 25124656 64585c7e 6e2e 4c8c aa4c 3d6c761aca09 2048 2048

Dipan kayu hadir dengan model yang sederhana dan warna-warna yang netral. Tampilannya yang simpel ini banyak digunakan oleh pasangan muda untuk hunian modern dan kekinian.

Tempat tidur kayu merupakan salah satu pilihan material tempat tidur yang cukup populer saat ini karena mudah ditemukan dan memiliki beragam harga yang dapat disesuaikan dengan budget.

Walaupun populer dan banyak digunakan, kamu tetap harus mempertimbangkan poin kelebihan dan kekurangan tempat tidur kayu jika ingin membelinya. Pertimbangan ini penting supaya kamu bisa memilih tempat tidur kayu yang tepat dan memberi kenyamanan dalam jangka panjang.

Nah, untuk jenis dipan kayu tanganketiga punya Superpose bed frame, Kayujati bed frame, Misca bed frame, Higanbana bed frame, Rigido bed frame, dan Garis bed frame.

3. Dipan Rotan

25124656 c7a1e121 d787 4c48 bc5b 3e95002844a7 2048 2048

Jika kamu bandingkan dengan bahan perabot lain seperti misalnya kayu solid, furniture yang terbuat dari rotan tentu tidak perlu diragukan lagi bahwa rotan beratnya jauh lebih ringan.

Karena beratnya yang ringan, furniture jenis ini pun dapat digeser serta dipindahkan kemana-mana dengan mudah.

Sangat mudah lho untul merawat furniture yang terbuat dari rotan ini. Caranya yang simple menjadi keunggulan furniture rotan tersendiri. Bahkan jika dibandingkan dengan furniture lainnya, rotan tetap yang paling cukup mudah untuk dibersihkan.

Dan ditanganketiga jenis ini ada Garlic bed frame yang cukup banyak diminati.

4. Dipan Lipat

25124656 ec2edf1a d587 4ade a479 a82a58dddf4b 2048 2048

Bagi kamu yang memiliki hunian minimalis tapi tak ingin terasa sempit, banyak cara bisa kamu lakukan untuk menyiasatinya. Salah satu yang dapat kamu coba ialah menyiasati kamar tidur dengan menggunakan tempat tidur lipat. Desain tempat tidur ini akan sangat membantu membuat kesan lega terhadap kamar tidur yang minimalis.

Guivere bed frame adalah jenis dipan lipat yang ada ditanganketiga.

5. Dipan Anak

25124656 806d06b5 85a1 42be a909 bba90c82baf3 2048 2048 25124656 22df2b16 793a 47a3 9687 828e691fe31c 2048 2048

Jika kamu bingung dari mana harus memulai saat mengisi kamar tidur anak, mulailah dengan menentukan desain tempat tidurnya. Melalui pilihan desain tempat tidur anak, tema interior yang  anakmu inginkan bisa ditunjukkan dengan jelas.

Seberapa pun menariknya desain tempat tidur anak yang kamu pilih, pastikan desainnya fleksibel sehingga mudah diakses dan nyaman digunakan untuk si kecil.

Untuk dipan anak tanganketiga punya Kidhome bed frame dan Twinnies bed frame.

6. Dipan Minimalis

25124656 8e9484ff 6e71 4cdb 8624 c1dc68e96a03 2048 2048 25124656 4c0f8b46 7a29 495a a5cf 030978b5fe9a 2048 2048

Tempat tidur yang nyaman tidak cuma dilihat dari segi fungsionalitas saja, tapi juga aspek estetika yang dibawanya ke dalam kamar.

Model yang berbeda dengan desain dan pilihan warna bisa mempengaruhi mood saat kamu sedang berbaring di atasnya.

Biasa disebut dengan ranjang panggung atau platform bed, dipan minimalis ini memiliki kesan bersih dan sederhana sehingga cocok ditempatkan di kamar dengan interior minimalis.

Trijaaya bed frame dan Boldy bed frame adalah jenis dipan minimalis di tanganketiga.

 

Nah itu dia jenis-jenis bed frame sekaligus produknya yang ada di tanganketiga. Kalau kamu mau custom bed frame juga bisa banget, kamu tinggal hubungi admin kami ya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *